MEMPERBAIKI PROSES DAN DAYA SAING PRODUK, METHODA PROCESS REENGINEERING DAN VALUE ENGINEERING
MEMPERBAIKI PROSES DAN DAYA SAING PRODUK, METHODA PROCESS REENGINEERING DAN VALUE ENGINEERING
Aryaduta Hotel/Grand Flora Hotel, Jakarta | April 29 th – 30 th, 2011 | Rp.3.250.000,-
Menurut saudara mana yang lebih saudara utamakan? Proses apa hasil atau produk.
Orang dapat memiliki alasan yang berbeda- beda tergantung pada kepentingannya.
Dengan proses orang akan dapat menghasilkan produk atau jasa yang konsisten. Produk atau jasa yang memiliki fungsi sesuai dengan yang diinginkan serta memiliki nilai esteem atau keindahan serta yang membutuhkan biaya minimal. Untuk itu selain proses perlu juga memperhatikan produk atau jasa sesuai dengan yang diharapkan baik dari segi fungsi, keindahan dan biaya.
Perbaikan proses dapat dilakukan dengan alat yang akan diperhgunakan yakni, Business Process Reengineering dan untuk mendapatkan nilai terbaik dari produk atau jasa perlu menggunakan alat yang kita sebut Value Engineering atau Value Analysis
SASARAN LOKA-KARYA
- Peserta akan mendapatkan pengetahuan tentang Business Process Reengineering dan Value Engineering serta manfaat yang terbaik dari perbaikan proses dan perbaikan produk atau jasa.
- Peserta akan dapat menggunakan pengetahuan dari alat ini dalam kehidupan sehari-hari khususnya untuk perusahaan
- Peserta akan menjadi penyumbang terbaik untuk perbaikan proses dan produk yang dihasilkan perushaaan dalam persaingan di pasar yang semakin keras
MATERI YANG DIBAHAS:
- Apa itu system
- Mengenal Business Process Reingineering
- Langkah perbaikan proses
- Membuat Flow Chart dan menganalisa flow chart
- Mengenal Value Engineering atau Value Analysis
- Fungsi, keindahan dan biaya produk
- Langkah perbaikan produk atau jasa
- Brainstorm
- Membahas kasus
METODA:
Ceramah, diskusi, membahas kasus, menyusun model dari perusahaan peserta dan membuat Action Plan untuk peserta.
SIAPA YANG HARUS IKUT WORKSHOP INI?
- Saudara yang bertanggung jawab untuk melakukan perbaikan proses bisnis dan produksi
- Saudara yang bertanggung jawab untuk meningkatkan nilai produk agar memiliki daya saing di pasar
- Saudara yang menginginkan pengembangan diri dalam ketrampilan proses dan produk
Facilitator:
Saifuddin Bachrun.
Dosen Value Engineering, President Director PT.Alam Samodra Majuterus. Pernah sebagai GM atau Direktur di Bangun SDM, Matari, Cabot Chemical, Mattel Indonesia, Coca Cola Amtil, Amoco Mitsui . Menangani kasus, memimpin penyelesaian kasus dan konsultasi: Disamping kasus yang ada di perusahaan yang ia bekerja antara lain juga perusahaan lain seperti: Behn Meyer Indonesia, Akzo Nobel, Rekayasa Industri, Arun, BCA, Donggi, Bali Safari and Marine Park, Prigen Taman Safari, Tigaberlian Autho Finance, American Standard, Focus Optic, Ratu Ayam Indonesia dan mengajar berbagai utusan perusahaan yang mengikuti pelatihannya
Fee :
- Rp. 2.750.000, – (Registration 3 person/more; payment before April 22nd, 2011)
- Rp. 2.950.000, – (Reg before April 15th, 2011; payment before April 22nd, 2011)
- Rp. 3.250.000, – (Full Fare)