Efektif Supervisor
Efektif Supervisor: Menguatkan Peran dan Kemampuan Supervisi
Hotel Harris/Hotel Balairung, Jakarta | 02 September 2014 | Rp. 2.000.000,-
Hotel Harris/Hotel Balairung, Jakarta | 06 Oktober 2014 | Rp. 2.000.000,-
Hotel Harris/Hotel Balairung, Jakarta | 20 November 2014 | Rp. 2.000.000,-
Hotel Harris/Hotel Balairung, Jakarta | 01 Desember 2014 | Rp. 2.000.000,-
Supervisor merupakan level pimpinan awal seseorang yang bertanggungjawab terhadap kinerja sekelompok staf. Dalam menjalankan tugasnya para supervisor seringkali menghadapi kesulitan dalam usaha meningkatkan prestasi kerja bawahannya. Program pengembangan manajemen ini membantu supervisor dengan memberikan prinsip-prinsip mensupervisi yang efektif, sehingga diharapkan supervisor memiliki pemahaman yang jelas dan pendekatan yang efektif dalam mengelola sumber daya manusia.
Melalui pelatihan ‘effective supervisory skills’ ini kompetensi para supervisor dalam memimpin tim kerjanya bisa ditingkatkan untuk tercapainya produktifitas maksimal sehingga berujung pada peningkatan kinerja unit dan perusahaan
Tujuan dan Manfaat Pelatihan
Mengerti dan menyadari fungsi dan peran Supervisor dalam hubungan dengan manajemen maupun kelompok kerja.
- Memahami prinsip-prinsip menghadapi masalah supervisi bawahan secara individual.
- Memiliki cara-cara untuk mengembangkan bawahan sehingga dapat berprestasi lebih baik
- Membangun kompetensi para supervisor dan calon supervisor untuk bisa bekerja secara efektif
- Mengembangkan kemampuan supervisor dan calon supervisor untuk membangun dan memimpin tim kerja dengan produktivitas tinggi.
Materi Training Efektif Supervisor
- Konsep fundamental dari memimpin
- Fungsi dan peran Supervisor dalam organisasi.
- Teknik memberi perintah yang efektif.
- Sistem umpan balik yang efektif.
- Pemecahan masalah dan pengambilan keputusan yang sistematik dalam menangani masalah perilaku bawahan.
- Manajemen interaksi di tempat kerja.
Durasi
Lama Pelatihan adalah 1 hari
Metode Pelatihan
- Pemaparan materi menggunakan modul yang disesuaikan dengan output/ tujuan pelatihan ini.
- Penyampaian materi diberikan dengan metode pengalaman, sehingga dapat sesuai dengan kondisi lingkungan kerja di perusahaan Anda.
- Pemaparan materi menggunakan media Visual, Auditory, dan Kinestethic peserta.
- Penyampaian materi selalu dibawakan dengan pendekatan Spiritual dan Emotional.
- Penyampaian materi untuk menciptakan persepsi baru yang dapat merubah mindset dan pemahaman peserta pelatihan.
Games, Role Play, Group Discussion, Case Study, Simulation, Assignment
Peserta
Supervisor dan calon supervisor yang ingin meningkatkan efektivitas dalam memimpin kelompok kerja.
Fasilitator :
Bapak Cecep Sanjaya H.
Lulusan Universitas Padajajaran Bandung tahun 1991 pada Fakultas Ekonomi dengan bidang konsentrasi Manajemen.
Pengalaman Kerja :
- Business Manager PT. Rabuhan Dana Sahati periode 1992 – 1993
- Senior Store Merchandiser dengan menbawahi 3 divisi merchandising (Toys, Household & Stationary). PT. Matahari Dept Store periode 1993 – 1994
- Credit Marketing Officer PT. Bank Danamon Indonesia 1994 – 1995
- Marketing Export PT Gajah Tunggal untuk Amerika latin, Australia dan Middle East (1995)
- Financial Manager PT. Primantara Citra Media (1995 – 1997)
Pengalaman Wirausaha :
- Konsultan Ritel Anda (KRA),
- Owners dan Marketing Director PT. Amanah Mumtazia,
Jabatan yang diemban sampai saat ini :
- Direktur Marketing LP3I Entrepreneur Center,
- Sekretaris Jendral Asosiasi Praktisi dan Konsultan Ritel Indonesia (APKRINDO),
- Pengurus Koperasi Asosiasi Jasa Pengiriman Indonesia (ASPERINDO) serta
- Ketua II Induk Koperasi Pekerja Mandiri.
Lokasi
Hotel Harris/ Hotel Balairung – Jakarta.
Jadwal Pelaksanaan :
- 06 Januari 2014
- 06 Februari 2014
- 05 Maret 2014
- 03 April 2014
- 02 Mei 2014
- 02 Juni 2014
- 01 Juli 2014
- 04 Agustus 2014
- 02 September 2014
- 06 Oktober 2014
- 20 November 2014
- 01 Desember 2014
Investasi
- Rp. 2.000.000,-/ peserta
- Early Bird 1 minggu sebelum Pelaksanaan hanya Bayar Rp. 1.750.000,-
- Untuk 3 Peserta dari perusahaan yang sama diskon 15% untuk semua peserta.
Susunan Acara
08.30 – 09.00 Pendaftaran dan registrasi peserta
09.00 – 10.30 Materi/ Sesi I
1. Konsep fundamental dari memimpin
2. Fungsi dan peran Supervisor dalam organisasi.
10.30 – 10.45 Rehat
10.45 – 12.00 Materi/ Sesi II
3. Teknik memberi perintah yang efektif.
12.00 – 13.00 Rehat – makan siang
13.0 – 15.00 Materi/ Sesi III
4. Sistem umpan balik yang efektif.
5. Pemecahan masalah dan pengambilan keputusan yang sistematik dalam menangani masalah perilaku bawahan.
15.00 – 15.15 Rehat
15.15 – 16.00 Materi/ Sesi IV
6. Manajemen interaksi di tempat kerja.
16.00 Penutupan acara.
FASILITAS UNTUK PESERTA :
- Instruktur yang berpengalaman dibidangnya.
- Hard copy Materi Training efektif supervisor
- Garansi Meeting Room di Hotel 3-4 star
- Flash Disk 8 GB berisi materi training
- Sertifikat
- Seminar Kit
- Training Photo
- 1x makan siang dan 2x coffee break tiap harinya.