PROBLEM SOLVING & decision MAKING
PROBLEM SOLVING & decision MAKING
Hotel Puri Artha, Yogyakarta & Hotel Metro ,Semarang| 5- 7 April 2011 | IDR 4.000.000,-
DESKRIPSI
Dalam setiap aktivitas kerja, kita selalu dihadapkan pada suatu permasalahan yang membutuhkan suatu keputusan. Sering kali terjadi keputusan yang kita ambil tidak bisa menyelesaikan permasalahan yang ada atau bahkan menimbulkan permasalahan baru yang lebih besar dampak buruknya. Pelatihan ini dirancang secara lengkap dan terpadu untuk mengeliminir penyebab dasar kegagalan dalam pemecahan masalah dan pengambilan keputusan tersebut di atas melalui empat langkah yang di yang dirancang yaitu : Analisa situasi, Analisa Persoalan, Analisa Keputusan, dan Analisa persoalan potensial.
MATERI
1. Analisa Situasi
- Memisahkan
- Menentukan prioritas
- Menempatkan
- Latihan dan Diskusi
2. Analisa Persoalan
- Merinci rumusan penyimpangan
- Mencari sebab-sebab yang mungkin
- Mencari sebab paling mungkin
- Menguji kebenaran
- Menetapkan sebab sesungguhnya
3. Analisa Keputusan
- Menentukan sasaran-sasaran
- Mencari / mengembangkan alternatif
- Membandingkan antara sasaran mutlak dan keinginan
- Menentukan nilai manfaat yang diperoleh
- Menentukan nilai resiko atau konsekwensi yang merugikan
- Membandingkan manfaat dan resiko untuk menetapkan keputusan yang rasional
4. Analisa Persoalan Potensial
- Menentukan daerah kritis
- Menentukan persoalan potensial
- Meramalkan sebab-sebab yang mungkin.
- Memilih tindakan
- Menentukan sistem informasi
- Latihan dan Diskusi
5. Latihan penggunaan AS, AP, AK dan APP untuk pemecahan permasalahan internal perusahaan.
PESERTA
Manajer, supervisor, kepala seksi atau bagian yang berhubungan dengan pemecahan masalah dan pengambilan keputusan.
KOORDINATOR
Bambang W. Nugroho
FASILITAS
- Certificate, Training Kit, Module / Handout, Lunch, Coffee Break, Souvenir
- (Untuk peserta luar kota disediakan tranportasi antar – jemput terminal / bandara / stasiun)
METODE
Presentation,Discussion, Case Study, Evaluation, Pre-Test & Post-Test
INVESTASI
Rp. 4.000.000,- /orang (Non-Residential)